3 Langkah Jual Rumah Lewat Media Online

Saat akan melakukan jual rumah ada baiknya memilih media iklan yang menawarkan rumah Anda secara tepat dan cepat. Keinginan untuk menjual tempat tinggal memang perlu berbagai persiapan dan ada ilmunya sehingga tidak sembarangan. Memiliki rumah yang lama sudah tidak dihuni atau ingin menjual bangunan rumah untuk menambal kebutuhan. Ada baiknya diiklankan sebab menunggu pembeli saja tidak akan cukup dan justru kesempatan untuk laku sangat kecil.

Ada banyak orang yang juga memiliki rumah dijual dan beberapa hadir dengan pilihan rumah yang lebih baik kondisinya dari berbagai segi. Anda tidak perlu takut membayar mahal untuk memasang iklan, sebab bisa memasang iklan secara online. Langkah-langkahnya adalah:

  1. Aktifkan media sosial dan bisa ditawarkan lewat akun pribadi atau melalui group jual beli yang dibuat umum sehingga peminatnya lebih luas.
    tips menjual rumah di facebook
  2. Ambil foto rumah dengan mengambil berbagai sudut sehingga memberikan informasi yang jelas kepada pembeli terkait bentuk dan kondisi rumah.
  3. Jangan lupa memberikan informasi yang jelas, seperti alamat rumah, fasilitas, kondisi lingkungan, dan data diri penjual.

Kelebihan pemanfaatan media sosial ialah tidak perlu membayar sepeser pun untuk iklan penjualan rumah yang dipasang. Jangan hanya memanfaatkan akun pribadi sebab pembacanya hanya teman yang dikenal saja. Upload gambar rumah di forum umum, baik di group maupun disebarkan di media jual online secara gratis. Sistem online menawarkan pilihan jual rumah yang mudah, cepat, dan juga murah meriah.

Jimmy Ahyari
Jimmy Ahyari
Seorang Apoteker yang menyukai dunia internet dan SEO. Mulai ngeblog sejak 2008. -Berbagi Tidak Pernah Rugi-

Tulisan ini dipublish pertama kali pada: 

Beri Tanggaaapan

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini
Captcha verification failed!
Skor pengguna captcha gagal. Silahkan hubungi kami!

spot_img
Mau Punya Blog Tanpa Ribet?

Gunakan jasa kami! Akan kami buatkan blog yang SEO Friendly, cepat dan diajarin sampai bisa posting sendiri!

Baca yang lain?

Membongkar Mitos SEO dengan Jawaban Langsung dari Danny Sullivan

Ahyari.Net - Sumber informasi "utama" bagi para praktisi SEO mungkin akan bermuara di @dannysullivan dan @searchliaison. Baru-baru ini menggelar sesi tanya jawab yang membahas sejumlah isu krusial terkait Google Search. Berikut adalah poin-poin menarik dari diskusi tersebut. 1. Mitos seputar...

Tahun Depan Google Adsense Tidak PPC Lagi, tapi CPM! Apa Artinya?

Ahyari.Net - Dini hari tadi, sekitar 14 jam yang lalu atau tepatnya pukul 03:28, saya mendapatkan email dengan subjek "Evolving how publishers monetize with AdSense" yang isinya kurang lebih:Google AdSense akan merubah cara mereka membayar publisher (penerbit). Mereka akan...

Apa yang Terjadi di Dunia SEO? Rangkuman Pembaruan Terbaru Google Search (Oktober 2023)

Ahyari.Net - Pada episode Oktober Google Search News, John Mueller kembali dengan berita terbaru tentang dunia SEO. Dalam video ini, dia membagikan informasi tentang sejumlah pembaruan penting yang terjadi dalam ekosistem Google Search pada bulan Oktober 2023.Mari kita lihat...
Join Member!

Akses ke artikel premium dan konsultasikan permasalahan website/blog Anda via Whatsapp langsung!